Postingan

Menampilkan postingan dari 2016

“Perkembangan dan Pentingnya Bahasa Indonesia”

A. Pentingnya Bahasa dan fungsi kedudukan Bahasa Indonesia   1.       Pentingnya Bahasa Indonesia             Bahasa Indonesia adalah bahasa persatuan, dengan bahasa Indonesia kita dapat menyatukan berbagai ragam suku yang ada di Indonesia, bayangkan saja jika tidak ada bahasa Indonesia, mungkin kita tidak akan memahami perkataan yang disampaikan dari suku yang berbeda, misalnya sumatera dan sulawesi, jadi bahasa Indonesia adalah bahasa yang sangat penting bagi kita namun dengan tidak meninggalkan bahasa daerah masing-masing, sebagai ciri khas suatu daerah. Di Negara kita Indonesia , banyak sekali bahasa yg di gunakan, setiap pulau selalu berbeda-beda bahasa yang di gunakannya. Akan tetapi, bahasa pemersatu kita ialah Bahasa Indonesia. Tapi sangat di sayangkan banyak masyarakat-masyarakat pedalaman yang tidak bisa berbahasa Indonesia .             Seberapa pentingkah bahasa Indonesia dalam kehidupan sehari-hari kita ? ·          Dilihat dari fungsi bahasanya , bahasa sebaga